"Awet muda itu karena dua faktor. Genetik dan lifestyle. Enggak ada urusan dengan punya anak atau tidak. Punya suami atau tidak," terangnya, melansir dari Presisi.co--Jaringan Suara.com, Minggu (12/02/2023).
Supaya awet muda, kata Wulan Guritno, harus menjaga beberapa hal. Seperti kesehatan fisik, pikiran, mengonsumsi makanan sehat, olahraga secara teratur dan tidur yang cukup. "Itu yang membuat kita lebih awet muda dan sehat," tutup Wulan Guritno.
Dengan demikian, sebetulnya tidak ada pasangan yang tidak ingin punya keturunan. Hanya saja Tuhan belum berkehendak pasangan sah memiliki anak. Bukan tanpa usaha, pasangan ingin punya momongan. Ikhtar berkonsultasi dengan dokter dan tabib sudah, doa siang malam sudah, tapi Sang Khalik belum juga berkehendak.
Akhirnya, pasangan suami istri itu sudah merasa nyaman, meski tak punya keturunan. Karena tujuan menikah itu untuk ibadah, dan kebahagiaan itu tetap bisa digapai, ketika memiliki anak atau tidak.***
Artikel Terkait
Putra Daerah Papua Keturunan Maluku Jabat Sebagai Kapolres Metro Jakarta Barat
Diisukan Steffi Zamora Sudah Punya Anak Jadi Sorotan
Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) yang dilakukan oleh Rizky Billar Kepada Istrinya, Lesti Kejora.
Lesti Kejora telah memaafkan Rizky Billar atas perbuatan Kekerasan dalam Rumah Tangga
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Terus Tingkakan Literasi dan Inklusi Keuangan Pelaku UMKM dan Ibu Rumah Tangga