Edisi.co.id – Coldplay sudah dipastikan bakal gelar konser di Indonesia pada tanggal 15 November 2023. Konser ini pun resmi sudah di umumkan oleh pihak promotor. Berdasarkan informasi pada laman resmi Coldplay, Chris Martin dan Kawan-kawanya akan tampil di Indonesia.
Pertama kali band Inggris tersebut menggelar di Indonesia dan menjadi salah satu bagian utama tour di dunia Music Of The Spheres World Tour itu akan digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK)
Penjualan tiketnya terbagi menjadi dua jenis, Penjualan pre-sale pada tanggal 17-18 Mei yang bekerja sama dengan Bank BCA, Kemudian penjualannya secara public atau secara umum pada tanggal 19 Mei 2023. Kedua jenis penjualan tiket ini sama dibuka pada pukul 10.00 WIB.
“Tiket akan dijual secara eksklusif di coldplayinjakarta.com,” ucap promotor.
Baca Juga: Tim Fraksionator SK Plasma Korsel Sambangi PMI Kota Tangerang
“Informasi lebih lanjut terkait kategori tiket, tata letak kursi, dan harga akan segera tersedia.”
Beberapa sudah menduga tiket Coldplay di Jakarta akan terbagi menjadi 6 kategori dari kategori 1 sampai kategori 6 yang dimana harganya dimulai dengan angka Rp.800.000 sampai dengan Rp.3,5 Juta.
Tiket masih sangat bergantung pada penonton hingga biaya produksi konser ini.
Artikel Terkait
Jay Bassist, Lengkapi Line Up Personil Genio Band
Hafizhjoys, Musisi dan Produser Pendatang Baru Dikenal Lewat Band Anarcute
Erbe, Band Asal Bandung Rilis Single Pertama Berjudul Rindu
Aksi Band Komunitas Ramaikan Malam Tahun Baru di Kota Tua
Grup Band Perdana Indonesia Records Tahun 2023, Koneksi Band Rilis Album Tentang Rasa
Persembahan Terbaru dari Wali Band untuk Memperkenalkan Bahasa Sunda
Band D'Masiv Bakal Tampil di Ajang NAMM Show di Amerika Serikat, Menpora Dito Ariotedjo Berikan Dukungan